Resep Singkong Rebus Santan -- Variasi Olahan Singkong
Resep Singkong Rebus Santan - Resep Singkong Rebus Santan merupakan salah satu menu pilihan Resep Variasi Olahan Singkong. Singkong rebus santan sangat cocok untuk dijadikan teman bersantai bersama keluarga anda.
Resep Singkong Rebus Santan - Bagi yang ingin mencoba membuatnya di rumah, berikut ini akan saya bagikan bahan-bahan serta cara membuat Resep Singkong Rebus Santan.
Bahan-Bahan Singkong Rebus Santan :
- 65mL (1 bungkus kecil) santan kecil
- 500 gram singkong, dikupas dan dibersihkan
- garam secukupnya
- gula secukupnya
- Rebus singkong di dalam air sekitar kurang lebih 15 menit.
- Masukkan santan.
- Tambahkan gula serta garam secukupnya.
- Masak dengan api kecil hingga santan meresap seluruhnya ke dalam singkong.
- Sajikan selagi masih hangat.
- Sajikan untuk keluarga anda tersayang.
Demikian Resep Singkong Rebus Santan - Variasi Olahan Singkong, silahkan bagi yang ingin mencoba membuatnya di rumah. Jangan lupa untuk membaca pula Resep Variasi Olahan Singkong sebelumnya yaitu Resep Lopis Singkong. Terima Kasih.